September 29, 2023

Polres Bone Bolango

TribrataNews Portal Berita Resmi Polres Bone Bolango

Bhabinkamtibmas Polsek Bone Pantai, Ajak Warga Binaan Jaga Kondusifitas Jelang Pilkades Serentak

Polres Bone Bolango, Kepolisian Resor Bone Bolango melalui Bhabinkamtibmas Polsek Bone Pantai Bripka Zulkifli Pasau melakukan sambang ke Warga binaanya di Desa Kaidundu Barat Kecamatan Bulawa Kabupaten Bone Bolango. Rabu, (30/11)

Kegiatan yang dimaksudkan kali ini oleh Bhabinkamtibmas dengan tujuan untuk menjaga stabilitas keamanan di wilayah desa binaan menjelang pelaksanaan Pilkades Serentak yang akan di laksanakan di Kabupaten Bone Bolango.

“ mari jaga situasi kamtibmas di desa ini tetap aman dan kondusif menjelang pilkades nanti, jangan mudah terprofokasi dan tetap menjaga silaturahmi antar sesame” ujar Bhabinkamtibmas kepada warga binaanya.

Bripka Zulkifli Pasau mengatakan tujuan dari sambang yang di laksanakan untuk menjalin silaturahmi  dengan masyarakat dan juga sebagai langkah Polri hadir di tengah masyarakat  sebagai pencegahan  adanya gangguan kamtibmas menjelang pilkades serentak yang akan di laksanakan di wilayah Kabupaten Bone Bolango khususnya Kecamatan Bulawa” imbuhnya.

By ZD (HumasResBB)

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x