KAPOLRES POHUWATO MENGHADIRI GIAT TEMU GURU PROVINSI GORONTALO

Tribratanews.polri.go.id –Polres Pohuwato, Polda Gorontalo, Kapolres Pohuwato AKBP AGUS WIDODO, S.I.K M.H Menghadiri kegiatan Temu Guru Provinsi Gorontalo dengan tema Wujudkan Guru sebagai penggerak perubahan menuju indonesia cerdas  berkarakter dalam era revolusi industri 4.0, yang bertempat di gedung ichsan Pohuwato. Sabtu (15/12).

Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh:

  • 1).BAPAK BUPATI, (H.SYARIF MBUINGA S.Pdi,SE ,MM.)
  • 2).BAPAK KAPOLRES POHUWATO,(AKBP AGUS WIDODO SIK,MH)
  • 3).KETUA PB PGRI PROVINSI,(UNIFA ROSYIDI M.pd)
  • 4).KETUA PGRI PROVINSI,(Prof,Dr,ANI HASAN M.pd)
  • 5).Dan seluruh guru se-provinsi Gorontalo.

Melalui kegiatan tersebut menjadikan sebagai momentum untuk melakukan evaluasi kualitas dan kinerja guru termasuk program dan kegiatan yang berpihak kepada guru. sebagai momen untuk menyusun program yang sesuai dengan visi misi, baik di tingkat provinsi maupun kabupaten dan membangun kolaboras dan jejaring guru.

Kegiatan Temu Guru Juga Memberikan penghargaan kepada guru -guru yang ber prestasi yakni:

  • IBU SINCE SABU S,pd.
  • IBU SIRA SABU S,pd.
  • IBU ENDANG UMAR S,pd.
  • IBU WINDRAWATY LAKAA,S,pd.
  • IBU SALMA DJ SALEH, S,pd
  • IBU MISI MASENGGE,S,pd.
  • IBU HASTUTI NAPU,S,pd.
  • IBU HASNA ABDULLAH,S,pd.

Kita tidak berpikir seperti melihat sesuatu sangat pendek tetapi kita harus melihat bahwa peran guru ke depan adalah peran yang bersangkutan dengan investasi, khususnya menyangkut sumber daya manusia. Oleh karena itu kita kolaborasi harus menjadi sebuah program untuk masa depan pendidikan di kabupaten pohuwato.

Humas Polres Pohuwato

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x