Survei IKM Layanan SPKT Polres Gorontalo TW II Tahun 2025
Salah satu bentuk transparansi dan komitmen dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Gorontalo Menginformasikan Survei hasil Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) pada Triwulan II Tahun 2025.
dari hasi survei tersebut, menunjukkan bahwa tingkat kepuasan masyarakat terhadap Pelayanan SPKT Polres Gorontalo berada dalam kategori (Baik).
Capaian ini tidak lepas dari dukungan serta partisipasi aktif masyarakat dalam memberikan penilaian dan masukan yang membangun.
dan tentu hal ini pula sebagai upaya SPKT Polres Gorontalo dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat diwilayah Kabupaten Gorontalo.