Tribratanews.gorontalo.polri.go.id – Gorontalo Utara, Berbagai kegiatan yang berkaitan dengan pencegahan covid-19, masih terus dilakukan oleh Para Bhabinkamtibmas Polres Gorontalo Utara untuk mengantisipasi penyebaran covid -19 yang hingga saat ini masih terjadi. Kamis (24/12/2020).
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Kwandang Polres Gorontalo Utara Brigadir Irwan Tambiyo, menyambangi warga Desa Ponelo Kecamatan Ponelo Kepulauan untuk melaksanakan sosialisasi berkaitan dengan protokol kesehatan yakni menggunakan masker saat beraktifitas, Menjaga jarak dan rajin mencuci tangan setelah beraktifitas.
Melalui kesempatan tersebut, Dirinya selaku Bhbinkamtibmas juga mengharapkan kerjasama masyarakat dalam memutus mata rantai penyebaran covid -19 khususnya diwilayah hokum Polres Gorontalo Utara.
Penulis : Bowo
Editor : Royhan
Publish : Bowo
More Stories
Polsek Atinggola Gelar Ops Yustisi Pada Pagi Hari Di Depan Polsek Atinggola
Polsek Atinggola Laksanakan Ops Yustisi Bagikan Masker Kepada Pengguna Jalan Guna Mencengah Penyebaran Virus Covid-19
Anggota Polsek Anggrek Meningkatkan Pelaksanaan Patroli Malam Tahun Baru Dalam Rangka Pendisiplinan Protokol Kesehatan Covid 19 Terhadap Masyarakat