Tribratanews.gorontalo.polri.go.id.Polres Bone Bolango,selasa 9 maret 2021 sekitar pukul 09.00 wita bhabinkamtibmas polsek bonepantai desa tongo Bripka Fikri Loleh bersama satpolairud unit tongo melaksanakan giat patroli dialogis dan himbauan kamtibmas di wilayah perairan desa tongo, Kecamatan bonepantai, Kabupaten Bonebolango
Dalam kegiatan patroli dialogis tersebut, bhabinkamtibmas desa tongo, menghimbau kepada komunitas nelayan agar mematuhi protokol kesehatan menerapkan 3 M (mencuci tangan, mengunakan masker dan menjaga jarak) serta menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif.
Patroli dialogis ini di laksanakan guna mencegah masuknya terorisme, radikalisme, narkoba, penangkapan ikan dengan alat tangkap berbahaya dan tindak pidana pelayaran lainnya sekaligus juga memberi himbauan protokol kesehatan covid 19.
Kegiatan ini di lakukan secara masih dan gencar dengan menerapkan 3 M, mencuci tangan, mengunakan masker, dan menjaga jarak, serta menyampaikan bahaya gangguan kamtibmas dan terorisme,”
Dalam Kegiatan ini Bripka Fikri terus menyampaikan kepada komunitas nelayan, sehingga bila menemukan hal tersebut masyarakat dapat menginformasikan kepada Satpolairud unit tongo maupun Polsek bonepantai dan tidak lupa untuk selalu mengedepankan protokol kesehatan
Penulis : N o l d y
Editor : Y u l i y a
Publish : Mabrur
More Stories
Gelar Upacara Puncak HUT Bhayangkara ke 76, Kapolres Bone Bolango Bersama Forkopimda Resmikan Bis Pelayanan Oto Heheliliya
Sejumlah 36 Personel Polres Bone Bolango Naik Pangkat Pada Periode 1 Juli 2022
Cek Sikap Tampang Dan Administrasi Personil, Sie Propam Polres Bone Bolango Gelar Gaktiplin