tribratanews.gorontalo.polri.go.id – Satuan Samapta Polres Boalemo melakukan Patroli di beberapa tempat yang berada di wilayah Kecamatan Tilamuta Dalam rangka memelihara katibmas agar tetap aman dan kondusif, Kamis (16/6/22).
Kegiatan tersebut di mulai pukul 19.30 wita, dengan menurunkan kekuatan sebanyak 8 Personil yang di pimpin oleh KBO Samapta Ipda Ridwansyah P.H.Harun.
Patroli tersebut dengan sasaran tempat tempat yang mendatangkan kerumunan serta ranwan gangguan katibmas serta tempat rawan kemacetan lalulintas.
Di samping itu para personil menyampaikan pesan pesan katibmas Agra tetap menjaga dan memelihara katibmas agar tetap aman dan kondusif.
Kapolres Boalemo AKBP Dadang Wijaya S.I.K.,M.M mengatakan kegiatan tersebut untuk memelihara katibmas di wilayah kabupaten Boalemo aga tetap aman dan kondusif, “ungkapnya”
Penulis. Hamzah
Publish. M.Rahmad
More Stories
Jumat Curhat Polres Boalemo Dalam Rangka Harkamtibmas
Jumat Curhat Polres Boalemo
Kesamaptaan Dan Jasmani Polres Boalemo Smester 1 2023