Bhabinkamtibmas Desa Tunas Harapan Sampaikan Nasihat Pernikahan

Tribratanews.polri.go.id – Polda Gorontalo, Bhabinkamtibmas desa bukit tinggi dan Desa tunas harapan Kec.popayato Briptu Arton H. ibrahim menghadiri undagan pernikahan dari Ahmad dan patri buke, pada kesempatan tersebut saya membacakan Ijin keramaian. Rabu (29/07/2018)

Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada masyarakat desa tunas harapan agar sama sama menjaga keamanan mengingat ini adalah hari bahagia bagi  pasangan suami istri yang sedang berhajatan, himbauan ini bukan hanya malam ini tetapi malam malam yang akan datang harus tetap di jaga keamanan. 

Terciptanya desa yang aman bukan hanya dari kami petugas kepolisian yang menjaga keamanan, tetapi dari masyarakat di desa tunas harapan sendiri juga yang harus berperan dalam menjaga keamanan di desa ini, agar tdk terjadi hal hal yang menganggu keamanan, mari kita hindari miras, karena kebanyakan  permasalahan yang terjadi di akibatkan karena miras. Mari sama sama kita ciptakan situasi desa yang aman dan kondusif.

Penulis         : Firdha

Editor           : Mulyono

Publish         : Firdha

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x